Kala kurasa gelap
Pahit dunia ini goyahkan aku
Tak sadarkan jiwa, melumpuhkan aku
Patah tak berdaya...
Kini semua berubah
Dan t’lah ku tinggalkan
Semua penyesalan
Yang kini berakhir...
Reff:
Sudah, aku t’lah kembali
Dari terma yang ada
Sudah, lepas semua itu
Aku terlahir kembali...
[Music Break]
Back to: Reff (2X)
0 Comment for "Tiket – Terlahir Kembali"