Inka Christie – Seni Sejagad

Salahkah sekiranya ku memamerkan cinta
Ku kepada mereka dalam berlomba-lomba
Bisikkan berhias jingga hu.huu..
Letakkan sejuta mimpi bahagia...

(*)
Salahkah sekiranya ku melaungkan kisah
Ku kepada mereka dalam senda gurauan
Dapatkan mahligai nyata abadi
Menerjang segala batas berliku...

Reff:
Salahkah aku yang menjelitkan
Bakti kemanusiaan sejati
Menuju puncak kemerdekaan
Dan berkelan aku hampa...

[Interlude]
Back to: (*), Reff
Labels: Inka Christie, Lirik Lagu

Thanks for reading Inka Christie – Seni Sejagad. Please share...!

0 Comment for "Inka Christie – Seni Sejagad"

Back To Top