Inka Christie – Terlanjur

Cintaku padamu tiada bertepi
Dan tak pernah dirimu memahami
Yang kuingin tak lebih, cintailah diriku
Seperti aku mencintaimu...

Reff:
Rasa cintaku padamu mengalahkan segalanya
Rasa benci di hatiku saat dirimu melukai hatiku...

Dimana dirimu disaat ini
Ku rindu dan ku ingin disisimu
Walaupun kutahu kau tak inginkan aku
Namun terlanjur aku mengharapkanmu...

Back to: Reff

Tuhan tolong bukalah hatinya untukku dan cintaku
Bantulah kini selama ini hoo...

[Interlude]

Rasa cintaku padamu mengalahkan segalanya
Rasa benci di hatiku pada dirimu...

Back to: Reff

(Rasa cintaku...) mengalahkan segalanya
Rasa benci di hatiku saat dirimu melukai hatiku...
[Fade out...]
Labels: Inka Christie, Lirik Lagu

Thanks for reading Inka Christie – Terlanjur. Please share...!

0 Comment for "Inka Christie – Terlanjur"

Back To Top