Kirey - Yang Pertama

Kukira engkau masih cinta
Kukira engkau masih sayang
Tetapi kini ternyata kini kau telah berdua...

(*)
Beginikah caramu padaku
Sungguh ku rasa sangat kecewa
Kau akhiri cinta ini tanpa basa basi...

Reff:
Meskipun demikian kucoba menyadari
Mungkin ku harus lalui liku hidup cinta
Tiada dendam dihati, tiada rinduku lagi
Kini t’lah aku sadari cinta tak mesti bersatu
Cinta tak mesti bersatu...
(Cinta tak mesti bersatu...)

[Interlude]
Back to: (*), Reff (3x)
Labels: Kirey, Lirik Lagu

Thanks for reading Kirey - Yang Pertama. Please share...!

0 Comment for "Kirey - Yang Pertama"

Back To Top