(*)
Resah mencekam dalam dada
Menanti kau hadir disini
Merambat lambat titian rindu
Aku lama menunggu ooo...
(#)
Tetes air mata bahagia
Ketika kau di pelukanku
Sekian lama tidak menantu, akhirnya bersatu...
Reff:
Indahnya cinta kasih sayangmu
Semanis senyuman di bibirmu
Disaat kau kecup keningku mesra...
Nyanyian cinta nada simfoni
Mengalun indah di hati
Kuingin ini selamanya...
[Interlude]
Back to: (#), Reff
Nyanyian cinta nada simfoni
Mengalun indah di hati
Kuingin ini selamanya...
Back to: (*) 2x
0 Comment for "Kirey - Nyanyian Cinta "