Juliet - Larut

Malam kian kelam, ku masih disini
Anganku melayang jauh dan menghilang
Terbangun ku dari lamunan
Dan sadari s’gala yang terjadi...

Larut ku terbayang dalam masalahmu
Bayangan dirimu masih tetap ada

(*)
Kucoba tuk lupakan semua
Dan hadapi s’gala yang terjadi...

Reff:
Akankah dapat lupakan semua
Kisah cinta yang kini t’lah jauh
Mungkinkah ku dapat melangkah lagi
Dan menggapai s’gala angan yang hilang...

[Interlulde]
Back to: (*), Reff (2x)
Labels: Juliet, Lirik Lagu

Thanks for reading Juliet - Larut. Please share...!

0 Comment for "Juliet - Larut"

Back To Top