Berpayung bulan
purnama
Kita berdua
memadu asmara...
Berjuta bintang
pagari rembulan
Bias sinarnya
menebar di awan
Sungguh indah
malam ini
Terbuai aku dalam
pelukmu...
[Interlude]
(*)
Desir angin bak
melodi
Alunkan nada
bergelora cinta...
(#)
Betapa sedetikpun
ku tak ingin
Pabila ku jauh
dari sisimu
Kau kasihku, kau
sayangku
Penawar rindu di
dalam kalbu...
Reff:
Jangan kasih,
jangan pernah kau tinggalkan aku
Ku ingin s’lalu
bermanja denganmu, hangat terasa belaianmu
Jangan kasih,
jangan ada duka yang kau undang
Dikala kita rajut
benang cinta, indah menghiasi hatiku
Walau dingin
malam merasuk dalam kalbu, itu takkan kurasa
Kar’na selimut
cintamu yang s’lalu.. menghangatkan jiwa...
[Interlude]
Kembali
ke: (*), (#), Reff
0 Comment for "Rheina – Selimut Cinta"