Betapa hati takkan gembira
Kekasih kini jadi istriku
Sekarang di rumahku berpesta
Malam perkawinanku...
Bahagia oh bahagia hatiku
Bersanding duduk dengan
kasihku
Menjadi pengantin malam itu
Oh sungguh bahagia...
[Interlude]
Reff:
Orkes pun menggemakan lagu
Meriah malam pestaku...
(*)
Berjoget, berjogetlah
kawanku
Gembira sampai akhir pestaku
Ku bimbing pengantinku
tersayang
Oh sungguh sangat mesra...
[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*)
Labels:
Benyamin S,
Etnik,
Lirik Lagu
Thanks for reading Benyamin S – Malam Perkawinanku. Please share...!
0 Comment for "Benyamin S – Malam Perkawinanku"