Ikke Nurjanah – Kasih

Kau hadir dengan sejuta keindahan
Kau tarikku dengan pesonamu
Membawa diriku ke alam cinta...

Bicaramu membuat bibir ini bergetar
Matamu pancarkan kesetiaan
Membuat diriku semakin cinta...

Reff:
Kasih peganglah tanganku dan tatap mataku
Betapa aku mencintaimu
Katakanlah saat ini sayang bahwa ku hanya milikmu
Milikmu...

[Guitar Solo]

Ku ingin cinta kita berdua
Abadi sampai saat ini
Sampai nanti sampai kita mati...

Back to: Reff (2X)

Kasih...
Labels: Dangdut, Ikke Nurjanah

Thanks for reading Ikke Nurjanah – Kasih. Please share...!

0 Comment for "Ikke Nurjanah – Kasih"

Back To Top