Dalam sepi tiada kini hangatnya pelukan dirimu
Ku coba bertahan dengan resah...
(*)
Dalam gelap tiada kini cahaya terangi langkahku
Ku coba berjalan tanpa mata...
Tanpa mata aku masih bisa melihat kau tersenyum didalam
kahayalku
Tanpa mata aku masih bisa melihat kau menari dalam imajiku
Tanpa mata, dengan rasa...
Back to: (*)
Tanpa mata aku masih bisa melihat kau tersenyum didalam
kahayalku
Tanpa mata aku masih bisa melihat kau menari dalam imajiku
Tanpa mata o.o.hoo. hu.u.uu..
Tanpa mata aku masih bisa melihat kau tersenyum didalam
hatiku...
0 Comment for "Dan Band – Tanpa Mata"