(*)
Disaat engkau membanting pintu
Lalu pergi tinggalkan diriku
Kau pikir aku akan berlari
Mengejarmu, memohon tuk kembali...
Sewaktu kau tak lagi di sisi
Ku lalui hariku sendiri
Kau pikir aku akan menangis
Dan menyesal, meratapi nasibku...
(*)
Simpan saja pikirmu itu, kubur dalam anganmu...
Reff:
Aku bukanlah si pecundang
Aku adalah sang pemenang...
Disaat engkau membanting pintu
Lalu pergi tinggalkan diriku
Kau pikir aku akan menangis
Dan menyesal, meratapi nasibku...
Back to: (*), Reff
[Interlude]
Back to: Reff (2X)
Disaat engkau membanting pintu
Lalu pergi tinggalkan diriku
Kau pikir aku akan berlari
Mengejarmu, memohon tuk kembali...
Sewaktu kau tak lagi di sisi
Ku lalui hariku sendiri
Kau pikir aku akan menangis
Dan menyesal, meratapi nasibku...
(*)
Simpan saja pikirmu itu, kubur dalam anganmu...
Reff:
Aku bukanlah si pecundang
Aku adalah sang pemenang...
Disaat engkau membanting pintu
Lalu pergi tinggalkan diriku
Kau pikir aku akan menangis
Dan menyesal, meratapi nasibku...
Back to: (*), Reff
[Interlude]
Back to: Reff (2X)
0 Comment for "Netral – Superego"