Angin bertiup sejukkanlah aku
Mentari bersinar hangatilah aku...
Jangan kau beri aku duka
Kasih menari belailah diriku
Bernyanyi, petik harpamu
Temani aku cinta.. ahaa..
(#)
Beri kami cinta dalam derai tawa,
Jangan air mata...
Reff:
Damai bergema, duniapun tertawa
Akan tercipta (beri kami cinta)
Alam dan kita menyatu dalam simfoni senada
(Beri kami cinta) beri kami cinta..
Beri kami cinta a.haa.. beri kami cinta...
[Interlude]
Mari bernyanyi didalam laguku
Bernyanyi, petik harpamu...
Back to: (#)
Damai bergema, duniapun tertawa
Akan tercipta (beri kami cinta)
Alam dan kita menyatu dalam simfoni senada
(Beri kami cinta)...
Back to: Reff
Beri kami cinta a.haa.. beri kami cinta...
0 Comment for "Java Jive – Beri Kami Cinta"