Java Jive – Aku Mau

Bila saat kita tiba kita kan bersama
Menjalani hari berdua untuk selamanya
Saat-saat indah tercipta, hangat dalam rasa
Haruskah kita terjelang untuk saling cinta...

Reff:
Ku mau ada waktu untuk berdua
Ku mau ada rasa dalam bercinta..

Ku tahu kau telah mengerti perbedaan kita
Tak mungkin kita bersama, satu dalam cinta

Back to: Reff (2X)

Apalah arti cinta kita
Bila terbatas di beda percaya
Apalah arti dua hati yang menyatu
O.uo.. O’o..

Back to: Reff (2X)

Ku mau ada waktu untuk berdua
Aku mau ada rasa dalam bercinta...
Labels: Java Jive, Lirik Lagu

Thanks for reading Java Jive – Aku Mau. Please share...!

0 Comment for "Java Jive – Aku Mau"

Back To Top