Sudah lupakan saja semua cerita lalu
Buat apa lagi kau mencoba paksakan aku
Usik kisah yang lalu denganmu, tak mungkin lagi
Sudah tak ada cinta untukmu, tak ingin lagi
O.uo.uo.o..
(*)
Sudah percuma saja mencoba miliki lagi
Tak pernah kau mencoba mengerti isi di hati
Buang saja semua cerita antara kita
Sudah tak ada cinta untukmu lagi...
Reff:
Lagi, ku tak ingin lagi kecewa kar’na sifatmu
Lagi, ku tak ingin lagi ulangi kisah denganmu
Lagi, ku tak ingin lagi terjadi lagi denganku
Lagi, yang tak mungkin lagi kusambut cintamu lagi...
[Interlude]
Kembali ke: (*), Reff
Pernah kau duakan hati, ingkari janji
Setulus cinta kuberi, kau gores luka
Tak mungkin pintu hatiku terbuka untukmu lagi
Sudah lupakan saja, lupakan saja...
Lagi, ku tak ingin lagi kecewa kar’na sifatmu
Lagi, ku tak ingin lagi ulangi kisah denganmu
0 Comment for "Shaden – Tak Ingin Lagi"