Angkasa – Kejamnya Kamu

Sepertinya tak pernah ada
Manusia seperti kamu
Mendua dengan temanku...

Di depan kedua mataku
Kau bercumbu dan merayu
Apakah salah dosaku..?

(*)
Yang selalu kupuja, yang selalu kumanja
Yang selalu kudamba...

Reff:
Kamu berhati dua, berwajah dua
Kejamnya kamu kamu kejam, kejamnya kamu
Merasa hebat dengan sikapmu
Kejamnya kamu kamu kejam, kejamnya kamu

[Interlude]
Kembali ke: (*), Reff

(Haa.. haa..haa... Haa.. haa..haa...
Haa.. haa..haa... Haa.. haa..haa...)
Labels: Angkasa, Lirik Lagu

Thanks for reading Angkasa – Kejamnya Kamu. Please share...!

0 Comment for "Angkasa – Kejamnya Kamu"

Back To Top