Aku disini untukmu
Disini untuk menghiburmu
Buang semua masalah
Tinggalkan semua kegalauan...
Mari kita bertemu
Bertemu dan berbagi rasa
Hidupkan suasana
Malam ini adalah milikmu...
(*)
Hey semua..! kita bernyayi...
Hey semua..! kita gembira...
Semua orang melihatmu
Melihat cantiknya dirimu
Pesonamu menggoda
Menyapa setiap wajah mereka...
Kembali ke: (*)
(**)
Lihatlah... langit gelapmu
Lihatlah... kini bersinar...
[Interlude]
Back to: (*), (**)
Hey semua..! kita bernyayi...
Hey semua..! kita gembira...
0 Comment for "Delon – Hey Semua"