Visa – Anak Dunia

Hangat fajar meniupkan gerhana di sana
Dan ku terbangnya
Gurun gersang tiada menjanjikan harapan
Pada insan yang disayang, anak...

Hidup dalam seribu kesukaran, sengsara
Dimanakah masa depan harus kau perteruskan

Reff:
Berilah setitis pengharapan
Untuknya merasakan kasih kita
Dengan rela ulurkan selaut kasih sayang
Padanya tiada dosa rasa cinta
Buat kamu anak dunia...

[Interlude]
Back to: Reff

Tangisanmu tak akan berterusan sendirian
Katakan cinta pada anak dunia...
Labels: Lagu Malaysia, Visa

Thanks for reading Visa – Anak Dunia. Please share...!

0 Comment for "Visa – Anak Dunia"

Back To Top