Caffeine – Untukmu Semua

Batas dari dinding hatiku tak terukur oleh kata-kata
Seperti air yang tak pernah berujung entah dimana titik akhirnya

(*)
Ku memilikimu semua seperti aku yang kupunya
Dari sebuah cinta apa yang aku lakukan akan kurasakan...

Reff:
Dari semua kata yang tercipta
Aku sampaikan dalam jiwamu
Untukmu semua apa yang ku punya
Simpanlah di dalam hatimu...

Back to: (*), Reff
[Interlude]
Back to: Reff (2x)
Labels: Caffeine, Lirik Lagu

Thanks for reading Caffeine – Untukmu Semua. Please share...!

0 Comment for "Caffeine – Untukmu Semua"

Back To Top