Bunyi di telinga menggema
Teriak gelegar suara
Keras bagai gemuruh mengadiliku..
Mengapa engkau tak berhenti
Mengumbar rasa benci
Hina aku, ganggu aku, siksa aku..!
(*) Biar saja aku, inilah inilah aku...
[Interlude]
Panas hati tak terkendali
Tersentuh oleh caci makimu
(**) Biar saja aku, tentukan tentukan diriku...
[Interlude]
Back to: (*), (**)
0 Comment for "Bunga – Temperamen"