Rindu yang semakin mencekam dalam jiwa ini
Yang kian hari tak dapat tertahan olehku
Datangnya kau kekasih dalam hari-hari yang sepi
Menanti kerinduanku...
(*)
Apakah masih tersimnpan di dalam kasihmu
Yang pernah kita rengkuh waktu bersama dulu
Di taman mawar yang merah...
Reff:
Datang harapan kasih sambutlah sambut cinta ini
Hari-hari yang indah pasti kan kita alami...
(**)
Hanya lagu dan nada yang dapat kuberikan
Lewat angin malam, aku persembahkan padamu
Kau pancaran dewa asmara pujaan hati...
[Interlude]
Back to: (*), Reff, (**)
Sya fa fa faa.. Sya fa fa faa..
Sya fa fa faa.. Sya fa fa faa..
[2x] Fade Out...
0 Comment for "Atik CB – Dewa Asmara"