Nur Afni Octavia – Surat Cinta Anak SMA

Kuterima suratmu yang bersampul biru
Seminggu tiga kali
Surat tanda cinta siswa SMA
Berkali-kali engkau tanyakan diriku
Apa ada yang punya
Tentu saja mamaku yang punya

Reff:
Pertama baru baca, datang surat yang kedua
Kedua belum kubuka, datang lagi surat ketiga
Isinya sama saja, itu-itu juga...

[Interlude]

Isinya sama saja, itu-itu juga...

Menyimak kata-kata didalam suratmu
Aku ingin tertawa
Rayuan asmara gaya SMA
Indahnya sajak itu terasa membiusku
Manis bagaikan madu
Andainya juga bila mencumbu...

Back to: Reff
Isinya sama saja, itu-itu juga...
Labels: Lirik Lagu, Nur Afni Octavia

Thanks for reading Nur Afni Octavia – Surat Cinta Anak SMA. Please share...!

0 Comment for "Nur Afni Octavia – Surat Cinta Anak SMA"

Back To Top