Terkejut ku melihat keadaan dirimu
Semua t’lah berubah tak seperti dulu
Siapakah dia yang t’lah mencuri cintaku...
(*)
Ingin aku bicara namun tak ada waktu
Kau s’lalu menghindar menjauhi aku
Penasaran di hatiku...
Reff:
Malam ini ku ingin segera, ku ingin dapat bicara
Malam ini biarlah semua jadi malam yang terakhir
Walaupun rasanya semua tak mungkin
Tapi ku tetap menyayang dirimu...
[Interlude]
Kembali ke: (*), Reff
Malam ini ku ingin segera, ku ingin dapat bicara
Malam ini biarlah semua jadi malam yang terakhir
[3x]..fade out...
0 Comment for "Nila Sari – Malam Ini"