Setangkai anggrek bulan
Yang hampir gugur layu
Kini segar kembali
Entah mengapa...
Bunga anggrek yang kusayang
Kini tersenyum berdendang
Bila engkau butuhkan
Matahari kan bersinar lagi...
Reff:
Hatiku untukmu, hanyalah untukmu
Ku serahkan, ku dambakan
Dirimu kasihku, permata hatiku
Ku bayangkan disetiap waktu...
(*)
Bagai embun pagi hari
Bunga-bunga segar lagi
Berkembang harapan hati
Hari bahagia menanti...
[Interlude]
Back to: Reff, (*)
Hari bahagia menanti...
Labels:
Dewi Yull,
Lirik Lagu
Thanks for reading Dewi Yull – Setangkai Anggrek Bulan. Please share...!
0 Comment for "Dewi Yull – Setangkai Anggrek Bulan"