Vagetoz – Menuju Kemenangan

(*)
Sebulan penuh kita berpuasa
Menjalankan perintah agama
Penuh berkah rahmat dan ampunan
DariMu ya Allah...

Tarawih tadarus menghiasi
Indahnya bulan suci ramadhan
Tentramkan hati dari kerasnya
Nafsu dalam diri...

Reff 1:
Sucikanlah hati kami ya Allah
Putihkan hati kami di hari kemenangan...

Back to: (*), Reff 1

Reff 2:
Bersalaman kita saling maafkan
Dari segala khilaf menuju kemenangan...

[Interlude]

HambaMu ini memohon kepadaMu
Ingin mendapatkan lailatul qodar...

Back to: Reff 1, Reff 2

(Sucikanlah hati kami) hu.uu...
Labels: Lirik Lagu, Vagetoz

Thanks for reading Vagetoz – Menuju Kemenangan. Please share...!

0 Comment for "Vagetoz – Menuju Kemenangan"

Back To Top