Nafa Urbach – Tanpa Dirimu

Rinduku pada dirimu
Yang s’lalu di hatiku
Ingin kugapai kau yang kudamba
Namun semua t’lah sirna...

Dimana kan ku temui
Cinta yang tulus suci
Biarlah kini kubawa pergi
Luka di hatiku tuk selamanya...

Reff:
Matahari langit dan rembulan
Jadi saksi cintaku yang suci
Kini semua telah kau ingkari janji setiamu
Aku bagai daun kekeringan
Terdampar di pantai kehancuran
Kegelapan ini kurasakan tanpa dirimu
Ho.o.. tanpa dirimu...

[Interlude]

Kini ku sendiri lagi
Tiada yang menemani
Cukuplah sudah yang kurasakan
Pahit getirnya cinta bersamamu...

Back to: Reff

Ho.o.. tanpa dirimu...
Tanpa dirimu...
Tanpa dirimu...
Tanpa dirimu wo.ho.oo
Tanpa dirimu...
Labels: Lirik Lagu, Nafa Urbach

Thanks for reading Nafa Urbach – Tanpa Dirimu. Please share...!

0 Comment for "Nafa Urbach – Tanpa Dirimu"

Back To Top