Ungu – Seperti Yang Dulu

Tiada guna kau kembali
Mengisi ruang hati ini
Semuanya telah berlalu
Bersama luka aku...

Reff 1:
Semua yang telah berakhir
Antara hatiku dan hatimu
Takkan ada cinta, seperti yang dulu

Tiada guna kau berjanji
Untuk setia menemani
Hatiku yang t’lah terluka
Kar’na dustamu...

Back to: Reff 1

Reff 2:
Semua yang telah berakhir
Antara diriku dan dirimu
Takkan ada rindu, seperti yang dulu...

[Interlude]
Semua yang telah berakhir ho.o.oo..

Semuanya telah berakhir,
Semuanya telah berakhir...

Back to: Reff 1, Reff 2

Semua yang telah berakhir (ho.o.oo..)
Seperti yang dulu...

Seperti yang dulu... }3x
Labels: Lirik Lagu, Ungu

Thanks for reading Ungu – Seperti Yang Dulu. Please share...!

0 Comment for "Ungu – Seperti Yang Dulu"

Back To Top