Lilin kecil di gelap malam-malam gulita
Redup lemah hampir-hampir tiada daya
Sesunguhnya walaupun setitik kau berarti
Bagi mata hati dalam buta meraba...
Pencarian yang panjang ke ujung-ujung dunia
Hanyalah fana dan fana dimana fana
Lilin kecil janganlah kau padam dan mati
Pengembaraan belumlah mendapat arti
Kau yang memberi semangat
Kala kara terhempas dalam kepedihan
Kau yang membakar cintaku
Kala asa merintih lelah dalam hati
Reff:
Ow.. nyalamu memberi hangat
Di dinginnya malam, ooh.ooh..
O.oo.. pijarmu memberi jalan,
Di gelapnya malam...
[Interlude]
Back to: Reff (2x)
0 Comment for "Nicky Astria – Pijar"