Nicky Astria – Panggung Duniaku

Sekian lama ku berjalan, tiada kenal lelah
Segala problema kuhadapi, mencari jati diri
Seringkali mengusikku, kehidupan yang semu
Gemerlap panggung duniaku, nyaris menjeratku                    

(*)
Janganlah sampai terjadi didalam hidupku
Dan ku harus mawas diri, dan kuhadapi
Dan kuatasi semua...

Reff:
Jangan biarkan waktu berlalu
Mengejar bayang-bayang
Buka mata dan buka hatimu
Singkirkan kegelapan dari hidupmu
Jangan biarkan waktu berlalu
Terbuai mimpi-mimpi, oow..
Tegarkan dirimu, kuatkan langkahmu
Dalam suka-duka kehidupan...

Hari terus berkejaran, tak mungkin menungguku
Kuharus terus berpacu tiada kenal lelah
Seringkali mengusikku, kehidupan yang semu
Gemerlap panggung duniaku, nyaris menjeratku

Back to: (*), Reff
[Interlude]
Back to: Reff

(Jangan biarkan waktu berlau) jangan biarkan berlalu
Dan berlalu, singkirkan kegelapan dari hidupmu
Jangan biarkan waktu berlalu,mengejar bayang-bayang
Labels: Lirik Lagu, Nicky Astria

Thanks for reading Nicky Astria – Panggung Duniaku. Please share...!

0 Comment for "Nicky Astria – Panggung Duniaku"

Back To Top