Pura-pura tidak tahu
Lurus wajahnya seolah tak acuh
Pura-pura pandang jauh
Matanya s’lalu tertuju padamu
(#)
Dalam hatinya mana kita tahu
Kagum apa nafsu, siapa yang tahu o.o..
Mata laki-laki katanya begitu
(*)
Ada juga ada yang terlalu
Sambil berlalu, sambil berkicau kata-katanya bau
Ada juga ada yang berkesan
Pandang dan senyumnya malah menawan
Back to: (#)
Reff:
Aku, aku...
Gadis remaja yang baru kenal dunia
Aku, aku...
Gadis remaja yang baru kenal dunia
Mata mata mata matanya lelaki
Kadang suka kadang ngeri dibuatnya...
[Interlude]
Back to: (*), (#), Reff (3x)
[fade out...]
0 Comment for "Nicky Astria – Mata Lelaki"