Nicky Asrtia – Bersamamu

Bawalah diriku pergi mengembara
Mencari segala arti kehidupan

(*)
Meskipun jauh kemanapun, kuharus melangkah
Settinggi apapun ku harus mendaki
Biarkanlah semuanya kan kuhadapi

Reff:
Bersamamu, ku yakin dunia ini
Terang bagaikan matahari
Bersamamu, apapun yang terjadi
Hidup semakin berarti
Aku ingin waktu terus berputar
Bersama damai di sisimu
Dan kuingin damai ini abadi
Sebatas waktu kehidupan ini...

[Interlude]

Biarkan diriku mengerti duniamu
Biar kujalani apapun adaku

Back to: (*)

Bersamamu, ku yakin dunia ini
Terang bagaikan matahari
Bersamamu, apapun yang terjadi
Hidup semakin berarti
Aku ingin waktu terus berputar
Bersama damai di sisiku
Dan kuingin damai ini abadi
Seperti yang s’lalu kudamba
Didalam angan dan mimpi-mimpiku ho.o.oo..

Back to: Reff
Labels: Lirik Lagu, Nicky Astria

Thanks for reading Nicky Asrtia – Bersamamu. Please share...!

0 Comment for "Nicky Asrtia – Bersamamu"

Back To Top