Mayang Sari – Telah Ku Lupakan

Sekian lama aku mencoba
Tuk menjelaskan isi hatiku
Namun sampai kini
Kau tak pernah mau mengerti

(*)
Cukuplah sudah pengorbananku
Karena kini tiada berarti
Untuk apa lagi, untuk apa aku bertahan...

(#)
Biarlah, biar aku pergi
Biarlah, biar aku pergi dari sisimu...

Reff:
Telah ku lupakan semua kenangan
Yang indah bersamamu
Tak usah mengharap cintaku lagi
Tak usah menunggu diriku kembali
Semua kini t’lah berakhir...

Back to: (*), (#)
[Interlude]
Back to: Reff (2x)
Labels: Lirik Lagu, Mayang Sari

Thanks for reading Mayang Sari – Telah Ku Lupakan. Please share...!

0 Comment for "Mayang Sari – Telah Ku Lupakan"

Back To Top