Ku ingin bertanya tentang jalan yang
Harus kutempuh bersama dia
Tak pernah terjawab pertanyaan yang
Selalu terlintas...
Biarpun kurasa mencari arti
Pertemuannya bersama daku
Waktu yang berlalu telah berjalan
Selama bertahun lamanya...
Berdua kita lalui suasana yang pernah
Teduh akan cinta yang berbunga riang
Du du du du du du du du du du...
O.ho.. siapa yang dapat menerka
Jawabannya bantulah mereka
Dua makhluk Tuhan dilanda kan kembimbangan
Dalam kehidupan...
Kapankah ini semua akan berkesudahan
Tanpa harus meninggalkan penyesalan
Du du du du du du du du du hoo..
[Interlude]
Haruskah kini kumenyatakan
Sayang ingin hidup bersamamu
Siapkah kini kumenanyakan
Berita terpendam dalam kalbuku
[2x]
Labels:
Ikang Fawzi,
Lirik Lagu
Thanks for reading Ikang Fawzi – Ku Ingin Bertanya. Please share...!
0 Comment for "Ikang Fawzi – Ku Ingin Bertanya"