Ikang Fawzi – Hanya Satu Kamu

Hai, siapakah gerangan dirinya
Aah, dari tadi matanya astaga
Mulanya aku tergoda dan hampir-hampir lupa
Terbuai kata-katanya yang bahaya wo..

(*)
Ya, sudah pasti kutolak maunya
Ya, terus terang ku bilang padanya
Ku sudah punya kekasih yang sungguh baik hati
Dan benar-benar setia kepadaku...

Reff:
Cintaku yang pasti satu,
Tentunya untuk kasihku
Tak mungkin lagi kubagi
Itulah sumpah janjiku,
Dari dulu hingga kini tak berubah
Hanya satu kamu...

[Interlude]
Back to: (*), Reff

Bridge:
Walau masih banyak bunga
Yang tumbuh harum berkembang
Hati tak terguncang,
Kudasan kamu juga mengerti

Back to: Reff (2x)
Labels: Ikang Fawzi, Lirik Lagu

Thanks for reading Ikang Fawzi – Hanya Satu Kamu. Please share...!

0 Comment for "Ikang Fawzi – Hanya Satu Kamu"

Back To Top