Yuni Shara – Rasa Diri

Alam, lukiskan karyamu yang indah
Biar damaikan jiwaku yang resah

Malam, bebaskan dirimu yang kelam
Biar tutupi s’gala duka...

Sadarkanku dari cintamu
Yang membelenggu...
Penat ku rasakan rinduku
Kar’na untukmu...

Reff:
Hayati sepi tanpa dirimu indah
Tanpa dirimu...
Rasakan diri, tanpa dirimu sepi
Tanpa dirimu...
[2x]

Sudah, lepaskanlah cintaku
Lelah, berada di sisimu...

Back to: Reff (2x)
[Fade out...]
Labels: Lirik Lagu, Yuni Shara

Thanks for reading Yuni Shara – Rasa Diri. Please share...!

0 Comment for "Yuni Shara – Rasa Diri"

Back To Top