Wayang – Bawa Daku

Kuingin dalam cintamu
Menyatu dalam kasihmu
Merasakan apa yang engkau rasakan
Bentuk cinta yang tergambar...

(*)
Ketika aku sendiri
Bayangmu tak bisa hilang
Selimuti didalam ruang otakku
Terbius ‘tuk bersamamu...

Reff:
Bawa daku, ajak aku bersamamu
Mengarungi indahnya cinta
Bawa daku, ajak aku bersamamu
Mengaliri dahaga cinta

Back to: (*), Reff

Kutemui bahagia kala diri ini ada...

Bawa daku, ajak aku bersamamu
Mengarungi indahnya cinta...

[Interlude]
Back to: Reff

Bawa daku, ajak aku bersamamu
Mengarungi indahnya cinta
Labels: Lirik Lagu, Wayang

Thanks for reading Wayang – Bawa Daku. Please share...!

0 Comment for "Wayang – Bawa Daku"

Back To Top