Judika – Cinta Satukan Kita

Dia sepi disini
Tak seperti yang lain
Walau sudah takdirnya
Namun dia tetap tersenyum

(*)
Bahagialah bila
Kau masih punya mimpi
Hidup hanya sekali
Berikanlah yang terbaik...

Reff:
Merindukan purnama
Bertahan walau didalam duka
Bersyukurnyalah kita
Masih banyak yang sayangi kita
Merindukan purnama meraih cinta
Cinta yang menyatukan kita...

Back to: (*), Reff
[Interlude]
Cinta, cinta kita...
Wo..wo.. oo...

Back to: Reff
Labels: Judika, Lirik Lagu

Thanks for reading Judika – Cinta Satukan Kita. Please share...!

0 Comment for "Judika – Cinta Satukan Kita"

Back To Top