Alexa – Sekali Lagi

Selama, selama ku masih disini
Disini menanti dirimu
Dirimu kembali, kembali kepadaku
Selama, selama ku masih menunggu
Menunggu dirimu kembali
Kembali padaku sekali lagi...

(*)
Kuingin kau ada, ada disini
Sekali lagi, sekali lagi...

Reff:
Oh, jangan kau pergi tinggalkan aku
Yang tak bisa menanti dan berharap kembali
Maafkan aku, maafkan diriku
Yang tak pernah bisa lepas darimu...

[Interlude]
Back to: (*), Reff

(Oh, jangan kau pergi tinggalkan aku
Yang tak bisa menanti dan berharap kembali)
Maafkan aku, maafkan diriku
Yang tak pernah bisa lepas darimu...
Labels: Alexa, Lirik Lagu

Thanks for reading Alexa – Sekali Lagi. Please share...!

0 Comment for "Alexa – Sekali Lagi"

Back To Top