Stinky - Tersenyum Dalam Luka

Aku yang s’lalu merasakan kalah
Bermain dan terluka
Menyentuh sisi gelapnya asmara
Ragu dalam melangkah

Mungkin kini aku merasa lelah
Merajut sayapku yang patah
Hati ini tak seperti biasa
Yang kau rasakan juga mereka dapatkan

Reff:
Kau minta aku menjadi pacarmu
Satu pinta yang ku tak mampu menjawabnya
Tapi bila ku jadi kekasihmu
Ku harus siap patah dan terluka

Dia yang s’lalu memenangkan cinta
Cinta bukanlah satu yang utama
Hasratlah diatasnya
Mungkin kini dia merasa lelah
Bermain hati tanpa luka
Dia ingin rasakan cinta
Dari lelaki seperti diriku

Back to: Reff
[Interlude]
Back to: Reff (2x)

Ku harus siap patah dan terluka
Ku harus siap patah dan terluka...
Labels: Lirik Lagu, Stinky

Thanks for reading Stinky - Tersenyum Dalam Luka. Please share...!

0 Comment for "Stinky - Tersenyum Dalam Luka"

Back To Top