Kirey - Harusnya Kita Bicara

Telah berulang kali kucoba bicara
Namun dirimu selalu tiada peduli
Hingga dirimu pergi tak sekalipun ku mengerti
Mengapakah kau tinggalkan aku sendiri..?

(*)
Seharusnya kita saling memahami
Janganlah ada curiga dihatimu
Kurang apakah lagi kesetiaanku kepadamu
Hingga hati telah kau buat luka...

Reff:
Harusnya kita bicara
Bicarakan tentang cinta
Jangan ada sandiwara antara kita
Kembalilah kasih kepadaku...

[Interlude]
Back to: (*), Reff
Labels: Kirey, Lirik Lagu

Thanks for reading Kirey - Harusnya Kita Bicara. Please share...!

0 Comment for "Kirey - Harusnya Kita Bicara"

Back To Top