Ayu, kekasihku
Dengarlah kusebutkan namamu
Dalam senandungku, kuraungkan untukmu...
(*)
Ayu, oh sayangku
Selalu aku cinta padamu
Jangan kau menjauh
Hadirlah engkau di sisiku...
(#)
Dimana kau sayang...
Bilakah kita kan berjumpa...
Reff:
Izinkanlah aku selalu memandangmu
Membuai bercanda bersamamu ho.oo..
Jiwaku berungkap mengharapkan hadirmu
Kuingin terlelap disisimu
Hoo.. kekasihku...
[Interlude]
Back to: (#), Reff
Jangan kau menjauh
Hadirlah engkau di sisiku...
0 Comment for "Asahan - Ayu"