Rossa - Cerita Cinta

Hari ini hari yang ku tunggu
Ku akan kencan denganmu
Berjalan dua-duaan dengan dirimu
Ku coba semua baju baruku
Biar cantik di depanmu
Berjuga rasa di dada seindah langitku

Reff:
Inikah rasanya cinta
Tak bisa kupahami darimana datangnya
Berbagai rasa yang ada di hatiku
Kurela mati asalkan ku rasakan cinta

(Inikah rasanya cinta)

Akhirnya kau datang menjemputku
Memakai skuter tuamu
Tapi ku tak pernah malu berjalan denganmu
Habiskan waktuku seharian
Tak terasa malam t'lah datang
Masih ingin ku bersamamu
Berat kurasakan

Back to: Reff

(Rasa cinta...)

Back to: Reff
Labels: Lirik Lagu, Rossa

Thanks for reading Rossa - Cerita Cinta. Please share...!

0 Comment for "Rossa - Cerita Cinta"

Back To Top