Ika Putri - Maukah Kamu

Apakah aku ingin mengatakan cinta
Pada dirimu, tapi entah mengapa
Diriku malu untuk menyatakannya
Padamu...

Reff:
Maukah kamu, kujadikan pacarku
Maukah kamu, kujadikan mimpi-mimpiku
Hingga kau mau padaku

Indahnya dunia bila kau ada disisiku oow
Senyum manismu menghiasai hari-hariku
Semua waktuku dan cinta kan kuberikan
Padamu...

Back to: Reff

Dan cinta kan kuberikan
Padamu...

Maukah kamu, kujadikan pacarku
Maukah kamu, kujadikan mimpi-mimpiku
Maukah kamu, kujadikan pacarku
Maukah kamu, kuberikan mimpi-mimpiku
Hingga kau mau padaku

Maukah kamu kujadikan pacarku (indahnya dunia)
Maukah kamu kujadikan mimpi-mimpiku (senyum manismu)
Maukah kamu kujadikan pacarku (indahnya dunia)
Maukah kamu kuberikan mimpi-mimpiku (senyum manismu)
Maukah kamu kujadikan pacarku (indahnya dunia)
Maukah kamu kujadikan mimpi-mimpiku (senyum manismu)
Maukah kamu kujadikan pacarku (indahnya dunia)...
Labels: Ika Putri, Lirik Lagu

Thanks for reading Ika Putri - Maukah Kamu. Please share...!

0 Comment for "Ika Putri - Maukah Kamu"

Back To Top