Nike Ardilla - Bayang Bayang Hitam

Apa artinya hidup ini
Bila hanya berteman mimpi
Dalam kegelapan aku berjalan
Untuk mencari kedamaian hati... 
Ho..oo...

(*)
Semuanya takkan kusesali
Walau perihnya luka ini
Memang ku akui, yang kuinginkan
Kesetiaan diatas segalanya...

Reff:
Bayang-bayang hitam yang menghantui
Kuanggap mimpi di siang hari
Seberkas cahaya di dalam dada
Jauhkanku dari putus asa
Jauhkanku dari keraguan...

Back to: (*), Reff (2x)

Hu..u..u.. yea...
Oo..o.o.. hoo..
Labels: Lirik Lagu, Nike Ardilla

Thanks for reading Nike Ardilla - Bayang Bayang Hitam. Please share...!

0 Comment for "Nike Ardilla - Bayang Bayang Hitam"

Back To Top