Langkah semakin jauh menyusuri jejakmu
Bayang-bayang mimpi
Bayang-bayang mimpi
Selalu mewarnai malamku...
(*)
(*)
Ingin aku meraih madu kehidupanmu
Yang t'lah kau janjikan
Dikala ku mampu tabah dan menjalani keinginanmu
Dan kini aku memohon...
(#)
Yang t'lah kau janjikan
Dikala ku mampu tabah dan menjalani keinginanmu
Dan kini aku memohon...
(#)
Janjimu bahagiakan aku
Janjimu kau takkan meninggalkanku
Dan engkau takkan memberi kedukaan
Dalam hidupku..
Reff:
Janjimu kau takkan meninggalkanku
Dan engkau takkan memberi kedukaan
Dalam hidupku..
Reff:
Sinar dari langit berikan cahayamu
Dikala kegelapan menutup jalanku ini
Sinar dari langit berikan cahayamu
Di setiap langkahku dan hari-hariku... ini
Back to: (*), (#), Reff (3x... fade out)
Dikala kegelapan menutup jalanku ini
Sinar dari langit berikan cahayamu
Di setiap langkahku dan hari-hariku... ini
Back to: (*), (#), Reff (3x... fade out)
Labels:
Dike Ardilla,
Lirik Lagu
Thanks for reading Dike Ardilla - Sinar Dari Langit. Please share...!
0 Comment for "Dike Ardilla - Sinar Dari Langit"