Ada rindu di hati saat teringat dirimu
Terbayang masa bahagia telah kita
lewati bersama
Waktu terus berlalu, telah lama kita
tak berjumpa
Seiring degup di dada, rasa ini takkan
tertahankan...
Reff:
Rasa rindu ingin berjumpa saat kau jauh
dariku
Rasa tak ingin kehilanganmu, saat kau
hadir di pelukanku...
Kini aku sadari dirimu memang untukku
Walau badai menghadang, segalanya
takkan menghalangi...
Back to: Reff
[Interlude]
(Mengapa rasa ini menggebu-gebu
Ketika terbayang senyum manismu
Kini cintaku hanyalah padamu
Mungkinkah rindumu hanya untukku...)
Back to: Reff (2X)
(Rasa rindu ingin berjumpa saat kau
jauh dariku...)
Labels:
Lirik Lagu
Thanks for reading Garby – Rasa Rindu. Please share...!
0 Comment for "Garby – Rasa Rindu"