Ku akan pergi, jangan khawatir
Ku akan pergi, janganlah khawatir
Sudahlah kau hentikan segala tangisan
Ku tahu semua yang kau inginkan
(*)
Hentikanlah, hentikan tangismu
Ku mohon stop! tak malukah dirimu?
Ku akan pergi, jangan khawatir
Hendak kemana tiada terpikir
Ku pasti akan tahu air mata buayamu
Tapi ku tak mau jadi dombamu
(**)
Hentikanlah, hentikan semua
Ku mohon stop! pergi segera...
Ke Bali, ke Hawai, Paris, New Delhi,
Ke London, India, Malaysia ke China
Keliling-keliling dunia...
[Interlude]
Repeat: (*), (**)
Ke Bali, ke Hawai, India, ke Paris
Ke London, Malaysia, ke China, ke Belgi
Keliling-keliling dunia...
0 Comment for "Naif – Stop (Air Mata Buaya)"