Ungu – SurgaMu

S’gala yang ada dalam hidupku
Kusadari semua milikmu
Ku hanya hamba-Mu yang berlumur dosa

(*)
Tunjukkan aku jalan lurus-Mu
Untuk menggapai surga-Mu
Terangiku dalam setiap langkah hidupku
Karena kutahu hanya Kau Tuhanku...

Reff:
Allahuakbar, Allah Maha Besar
Ku memujamu disetiap waktu
Hanyalah pada-Mu tempatku berteduh
Memohon ridho dan ampunan-Mu

Back to: (*), Reff
[Interlude]

(Allahuakbar, Allah Maha Besar
Ku memujamu disetiap waktu
Hanyalah pada-Mu tempatku berteduh
Memohon ridho dan ampunan-Mu)

Back to: Reff
Labels: Lirik Lagu, Ungu

Thanks for reading Ungu – SurgaMu. Please share...!

0 Comment for "Ungu – SurgaMu"

Back To Top