Intan Nuraeni – Tanpamu Aku Bisa

Ku pernah cintai dirimu
Dambakan dirimu jadi teman hidupku
Dan kini mulai ku sadari
Kau hanya seperti mawar yang berduri

Reff:
Tanpamu aku bisa jalani hidup apa adanya
Meskipun berat ku melangkah
Tapi itu memang yang terbaik

Ku akui kau memang berarti
Kau pernah warnai cerita hidupku

Back to: Reff

Bridge:
Awal cerita yang indah
Tak semua kan berakhir indah
Dan bila itu terjadi
Tak akan pernah aku sesali

[Interlude]

Meskipun berat ku melangkah
Tapi itu memang yang terbaik
Ho.uoo..

Tanpamu aku bisa jalani hidup apa adanya
Meskipun berat ku melangkah
Tapi itu memang pilihanku, untukmu
Untukmu o.oh..
Labels: Intan Nuraeni, Lirik Lagu

Thanks for reading Intan Nuraeni – Tanpamu Aku Bisa. Please share...!

0 Comment for "Intan Nuraeni – Tanpamu Aku Bisa"

Back To Top